Idena merupakan proyek sumber terbuka dan komunitas Idena adalah kekuatan pendorong utamanya. Setiap anggota komunitas memiliki kesempatan untuk berkontribusi dan mendapatkan hadiah.
Idena memiliki cita-cita untuk mengglobal dan keberagaman. Harapan kami orang-orang dari berbagai negara dan bahasa bergabung ke Idena. Jika anda berbicara bahasa lainnya selain bahasa Inggris itu bisa menjadi aset yang bernilai. Mulai dan kembangkan komunitas baru dalam bahasa Anda, gunakan waktu yang anda miliki untuk mengedukasi mereka tentang Idena dan bantulah mereka bergabung kedalam jaringan.
1. Mulai sebuah komunitas di platform apapun yang populer di negara Anda atau yang ada kenal dengan baik.
2. Gunakan jaringan Anda dan sumber daya lainnya untuk menarik orang-orang.
3. Edukasi komunitas mengenai Idena. Jangan sungkan menghubungi anggota komunitas Idena atau tim Idena jika anda memerlukan data lainnya atau penjelasan yang anda tidak bisa temukan di website Idena atau blog Idena.
4. Gunakan link referral, bagikan ke komunitas anda, dan dapatkan hadiah untuk undangan yang sukses.
Kami mengundang semua anggota komunitas Idena untuk berpartisipasi dalam aktivitas pasar Idena: Pilih apa yang ingin anda lakukan (promosi blogger atau jurnalis atau berpartisipasi dalam pertandingan dengan berceramah) dari daftar aktivitas pasar, implementasi kan dan gunakan untuk hadiah di info@idena.io.
Jika anda membutuhkan bantuan atau nasihat (seperti tambahan informasi mengenai Idena atau komentar dari anggota tim) jangan sungkan untuk menghubungi admin komunitas Idena atau akun telegram Idena @AdrewIdena.
Ada banyak media massa internasional dan nasional yang mungkin tertarik untuk meliput Idena. Jika kita berkerjasama kita bisa mendapatkan perhatian mereka. Teknologi terkemuka, kripto, keuangan, dan media bisnis adalah minat utama. Mencari dan memilih wartawan yang berpotensi tertarik untuk belajar tentang Idena adalah apa yang kita butuhkan.
Aktivitas | Audiens | Reward (*) paid in iDNA |
---|---|---|
Elemen media tingkat 1 (artikel, episode podcast …) Media internasional terkenal yang mengkhususkan diri dalam teknologi, kripto, keuangan atau bisnis: Business Insider, Techcrunch, Coindesk… | 10M+ | $5,000 |
Tingka 1 kualitas media | 10M+ | $2,500 |
Elemen media tingkat 2 (artikel, episode podcast…) Media internasional terkenal yang mengkhususkan diri dalam teknologi, kripto, keuangan atau bisnis: Wired UK, Cointelegraph… | 1M+ | $2,500 |
Tier 2 quality mention | 1M+ | $1,000 |
Elemen media tingkat 2 (artikel, episode podcast…) Teknologi, crypto, keuangan atau media bisnis | 300K+ | $600 |
Kualitas media tingkat 3 | 300K+ | $300 |
1. Memilih jurnalis terkenal yang mungkin tertarik mempelajari dan memberitahu audiens mereka mengenai Idena.
2. Menghubungi mereka dan mengedukasi mereka mengenai Idena: mengapa anda perlu mempertimbangkan proyek unik dan bernilai, apa yang membuat Anda mendukung ini. Mempelajari lebih jauh mengenai jurnalis yang anda pilih dan menjadi kreatif : Mereka menerima ratusan pesan setiap hari, pilihan anda harus mampu bertahan. Sopan dan santun. Perlu diingat: kami tidak membayar jurnalis untuk publikasi. Mereka harus merasa tertarik membahas Idena karena mereka melihat ini bernilai bagi audiens mereka.
3. Ketika anda menerima jawaban, sediakan informasi tambahan. Silahkan menghubungi komunitas Idena atau team Idena jika anda memerlukan data lainnya atau penjelasan yang tidak bisa ditemukan pada website Idena atau blog Idena.
4. Ini mungkin saat yang tepat untuk mengirim email bukti komunikasi Anda ke info@idena.io. Tolong jangan lakukan hal ini sampai Anda mendapatkan jawaban positif.
5. Ketika sebuah publikasi keluar (hasilnya dapat berupa potongan media lengkap tentang Idena atau penyebutan kualitas - bukan hanya nama proyek, tetapi juga deskripsi proyek), kirim tautannya disertai dengan alamat dompet Idena Anda ke email info@idena.io dan dapatkan hadiahnya.
6. A publication may often be a result of a joint effort. If more than one community member claims that their independent communication with a journalist resulted in a publication, the reward is paid to three community members with the most substantial and quality communication with the publication's author out of those who emailed us their proof before the publication is out.
Bloggers today are sometimes more powerful than media. They are modern mass media with huge audiences and dedicated subscribers. We need your help with finding bloggers and influencers with high quality content in the areas of crypto, tech, finance, human rights on YouTube, Twitter, Medium or any other platform. Pitch Idena to them and get them interested in covering Idena.
Aktivitas | Audiens | Reward (*) paid in iDNA |
---|---|---|
Elemen blog tingkat 1 (artikel, episode podcast…) | 200K+ | $2,000 |
Tier 1 quality mention | 200K+ | $1,000 |
Elemen blog tingkat 2 (artikel, episode podcast ...) | 70K+ | $900 |
Tier 2 quality mention | 70K+ | $450 |
Elemen blog tingkat 3 (artikel, episode podcast…) | 30K+ | $300 |
Tier 3 quality mention | 30K+ | $150 |
Elemen blog tingkat 4 (artikel, episode podcast…) | 5K+ | $100 |
1. Spot a reputable blogger (crypto, tech, finance, human rights) that might be interested in learning and telling their audience about Idena.
2. Contact them and educate them about Idena: why you consider the project unique and valuable, what makes you support it. Learn more about the blogger you are going to pitch and be creative: They receive hundreds of messages every day, your pitch should stand out. Be polite and respectful. Please note: We will not pay bloggers for publications. They should get interested in covering Idena because they see value for their audience in it.
3. Ketika anda menerima jawaban, sediakan informasi tambahan. Silahkan menghubungi komunitas Idena atau team Idena jika anda memerlukan data lainnya atau penjelasan yang tidak bisa ditemukan pada website Idena atau blog Idena.
4. Ini mungkin saat yang tepat untuk mengirim email bukti komunikasi Anda ke info@idena.io. Tolong jangan lakukan hal ini sampai Anda mendapatkan jawaban positif.
5. Ketika sebuah publikasi keluar (hasilnya dapat berupa potongan media lengkap tentang Idena atau penyebutan kualitas - bukan hanya nama proyek, tetapi juga deskripsi proyek), kirim tautannya disertai dengan alamat dompet Idena Anda ke email info@idena.io dan dapatkan hadiahnya.
6. A publication may often be a result of a joint effort. If more than one community member claims that their independent communication with a blogger resulted in a publication, the reward is paid to three community members with the most substantial and quality communication with the publication's author out of those who emailed us their proof before the publication is out.
The Idena community is very diverse and distributed all over the world. It's very likely that there is a knowledgeable and passionate Idena community member in locations where major international and national tech, crypto, finance and business conferences take place. There is also a lot happening online these days. Apply for the event participation and give a talk.
Aktivitas | Audiens | Reward (*) paid in iDNA |
---|---|---|
Tier 1 event participation International tech, crypto, finance or business event | 7K+ | $3,000 |
Tier 2 event participation International or national tech, crypto, finance or business event | 3.5K+ | $1,000 |
Tier 3 event participation International or national tech, crypto, finance or business event | 250+ | $150 |
1. Spot an event that might be suitable for telling about Idena.
2. Contact the organizers and suggest a topic that could be of interest to their audience and allow telling about Idena. Be polite and respectful.
3. Prepare a presentation. Feel free to reach out to the Idena community or the Idena team if you need more data or explanations that you cannot find on the Idena website or in the Idena blog.
4. Give a presentation and get a video or photo proof of your participation and the audience size.
5. Email a link to the event's webpage, a video or a photo proof and your Idena wallet address at info@idena.io and get a reward.
Follow development challenges run by Idena or take the initiative to realize an idea of your own.
Idena invites software security researchers to participate in the bug bounty program to hunt down its vulnerabilities.
If you believe that you have found a security vulnerability in the Idena node or Idena app, we encourage you to report it to the Idena team.
The Idena team will reward security researchers who help us keep the Idena blockchain and Idena users' accounts safe. Bounties for such reports are entirely at Idena's discretion, based on risk, impact and other factors.
1. Identify a vulnerability which creates a security risk and describe the problem.
2. Submit your report via email: info@idena.io
3. Give the Idena team time to investigate the issue before making any information in or about the report public.
4. The Idena team determines bounty amounts based on a variety of factors, including impact, possible risks and quality of the report.
5. In the event of duplicate reports, a bounty will be awarded to the first person to submit an issue.
6. The Idena team may publish submitted reports or information about them.
No predetermined amount
To qualify for a bounty, report a security bug that potentially could lead to:
- Attacking consensus mechanism
- Stealing coins
* DISCLAIMER: The iDNA price for rewards is defined by the Idena team and may differ from the market price.
The Idena team reserves the right to:
- Reject a reward application in case of attempts to fake a proof or manipulate data
- Change the list of activities and rewards